Soal Jokowi Hadiri Pernikahan Atta dan Aurel, Fahri Hamzah: Bukan Soal Kondangan, Tapi Keadilan

- 5 April 2021, 10:13 WIB
Fahri Hamzah.
Fahri Hamzah. /Instagram/@fahrihamzah.

Jurnal Makassar - Pernikahan dua sejoli Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang dihadir oleh Presiden Jokowi masih menjadi perbincangan hangat oleh tokoh-tokoh nasional termasuk Fahri Hamzah.

Pasalnya, prosesi pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah dihadiri sejumlah pejabat negara.

Selain Jokowi, pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah juga dihadiri Prabowo Subianto, keduanya menjadi saksi dipersilahkan tersebut.

Baca Juga: Banjir di NTT, Ernest Prakasa: Udah dulu Yuk Bahas Kawinannya, Ada Bencana

Politisi Fahri Hamzah angkat bicara terkait hal tersebut.

Fahri Hamzah menulis di akun Twitter pribadinya tersirat sindiran kepada pejabat pemerintah yang hadir dalam acar pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.

"Orang tidak persoalkan kondangan, orang persoalkan keadilan," tulis Fahri Hamzah, 5 Arpil 2021.

Belakangan, publik maupun netizen tanah air ramai membahas pernikahan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah yang dihadiri Presiden Jokowi.

Perbincangan terkait pernikahan dua sejoli Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah berkutat pada dua hal.

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x