Bingung Akhir Pekan Mau Ke mana? Nonton My Neighbor Totoronya Studio Ghibli, Yuk!

- 20 Februari 2021, 19:45 WIB
Totoro bersama Mei dan Satsuki di tempat pemberhentian bis.
Totoro bersama Mei dan Satsuki di tempat pemberhentian bis. /Instagram/My.neighbor.totoro.official

Jurnal Makassar – Akhir pekan menjadi waktu yang sangat tepat untuk berkumpul bersama keluarga.

Jika biasanya akhir pekan direncanakan untuk mengunjungi destinasi wisata, namun tahun ini karena pandemi Covid-19, Anda jadi harus lebih berhati-hati dan sebisa mungkin menghindari keramaian.

Meski tidak bisa berkunjung ke tempat wisata, Anda dan keluarga tetap bisa menikmati waktu di rumah dengan menonton film bersama.

Baca Juga: Spirited Away: Petualangan Spiritual Menuju Dunia Penyihir Ala Studio Ghibli

Baca Juga: Jumpai Teten Masduki, Shopee Sebut Dominasi UMKM dan Pedagang Lokal di Platform Raih 97 Persen

Menonton film bisa menjadi salah satu alternatif menyenangkan setelah seminggu penuh menjalani aktivitas. Aktivitas menonton film bersama ini juga bisa menciptakan kehangatan dan keakraban dengan anggota keluarga.

Salah satu film bergenre keluarga yang layak untuk Anda tonton adalah My Neighbor Totoro (1988). Film lawas yang diproduksi oleh rumah produksi paling terkemuka di Jepang, Studio Ghibli.

Dikisahkan, kakak-beradik, Satsuki dan Mei merupakan putri dari Tatsuo Kusakabe, seorang arkeolog di sebuah universitas, Mereka baru saja pindah ke sebuah desa agar bisa lebih dekat dengan rumah sakit tempat ibu mereka dirawat.

Baca Juga: Penthouse: War in Life, Hadir Kembali Dengan Alur Cerita Yang Lebih Ganas di Musim Baru

Halaman:

Editor: Miftahul Aulia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x