Lulus Seleksi Mandiri, Ini Besaran UKT Jalur Mandiri UNM

- 12 Juli 2021, 07:38 WIB
Rektor UNM Prod Husain Syam
Rektor UNM Prod Husain Syam /IST/JurnalMakassar/Aan
  • Buka laman penerimaan mahasiswa baru UNM dengan klik link https://hasilujianpmbm.unm.ac.id.
  • Selanjutnya, klik “Detail”.
  • Klik menu “Login” sesuai jurusan yang dipilih sebelumnya.
  • Ikuti arahan yang ada di laman pengumuman.

Jika peserta dinyatakan lolos seleksi mandiri UNM akan ada jadwal registrasi ulang sehingga Anda resmi menjadi mahasiswa UNM.

Sementara itu, apabila laman belum termuat karena server yang penuh, maka peserta disarankan untuk mengakses ulang dengan klik refresh.

Dilansir dari laman resmi unm.ac.id, bagi calon mahasiswa yang akan mendaftar lewat jalur mandiri ini bisa langsung mengakses https://daftar-pmbm.unm.ac.id.

Baca Juga: Top Skor Euro 2020: Cristiano Ronaldo Segel Sepatu Emas

Berikut UKT jalur Mandiri di UNM:

FAKULTAS MATEMATIKA DAN IPA

Pend. Matematika – S.1 RP. 5.000.000
Matematika – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Matematika Kelas Pare-Pare – S.1 RP. 5.000.000
Pend. Matematika ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Fisika – S.1 RP. 4.500.000
Fisika – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Fisika ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Kimia – S.1 RP. 4.500.000
Kimia – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Kimia ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Biologi – S.1RP. 5.000.000
Biologi – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Biologi ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Geografi – S.1 RP. 4.500.000
Geografi – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Geografi ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Pend. IPA – S.1 RP. 4.500.000
Pend. IPA ICP Bilingual – S.1 RP. 4.500.000
Statistika – S.1 RP. 4.500.000

Baca Juga: San ATEEZ Dinyatakan Positif Covid-19 Kegiatan Grup Ditunda

FAKULTAS TEKNIK

Pend. Teknik Bangunan – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknik Mesin – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknik Otomotif – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknik Elektro – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknik Elektronika – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Vokasional Mekatronika – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknologi Pertanian – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Kesejahteraan Keluarga – S.1 RP. 4.500.000
Pend. Teknik Informatika dan Komputer – S.1 RP. 5.500.000
Teknik Komputer – S.1 RP. 5.500.000
Pend. Teknik Informatika dan Komputer Kelas Pare-Pare – S.1 RP. 5.500.000
Teknik Sipil dan Bangunan – D.3 RP. 3.500.000
Teknik Mesin – D.3 RP. 3.500.000
Teknik Otomotif – D.3 RP. 3.500.000
Teknik Elektro – D.3 RP. 3.500.000
Teknik Elektronika – D.3 RP. 3.500.000
Tata Busana – D.3 RP. 3.500.000
Tata Boga – D.3 RP. 3.500.000

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah