Cara Cek Penerima PKH tahap 4 Cair November 2021 Melalui cekbansos.kemensos.go.id, Anak Sekolah Bisa Dapat

- 26 November 2021, 13:02 WIB
Berikut informasi mengenai golongan penerima PKH yang harus mengembalikan dana bansos yang diterimanya.
Berikut informasi mengenai golongan penerima PKH yang harus mengembalikan dana bansos yang diterimanya. /PIXABAY/EmAji/

Agar tidak kesulitan melakukan pengisian data yang diperlukan, siapkan KTP.

Berikut ini adalah cara cek penerima PKH tahap 4 November 2021:

1. Silahkan akses cekbansos.kemensos.go.id

Baca Juga: Kapan dan Tanggal Berapa PKH Bulan November 2021 Cair?, Pantau cekbansos.kemensos.go.id

2. Masukkan alamat (Provinsi, Kabupaten/kota, Kecamatan dan Desa/Kelurahan pada kolom yang tersedia

3. Masukkan Nama sesuai identitas KTP

4. Masukkan kode sesuai petunjuk

5. Klik "Cari Data"

Baca Juga: Kapan dan Tanggal Berapa PKH Bulan November 2021 Cair?, Pantau cekbansos.kemensos.go.id

Setelahnya, Anda akan mendapatkan keterangan apakah Anda termasuk penerima bansos PKH tahap 4 atau bukan.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x