Jadwal, Syarat, dan Biaya Tes UTBK-SBMPTN 2022, Simak Informasi Lengkapnya

- 25 Januari 2022, 12:16 WIB
Simak Jadwal Lengkap UTBK SNMPTN dan SBMPTN 2022, Segera Daftar Sebelum Ditutup!
Simak Jadwal Lengkap UTBK SNMPTN dan SBMPTN 2022, Segera Daftar Sebelum Ditutup! /tangkap layar portal.ltmpt.ac.id/

• foto terbaru (berwarna)

• stempel/cap sekolah

• tanda tangan Kepala Sekolah

Baca Juga: Kapan Jadwal UTBK SBMPTN 2022? Catat ini Tahapan, Syarat, Ketentuan, dan Materinya

-Siswa lulusan SMA/MA/SMK/sederajat tahun 2020 dan 2021 atau lulusan Paket C tahun 2020 dan 2021 harus memiliki ijazah dengan umur maksimal 25 tahun (per 1 Juli 2022). Bagi lulusan SMA sederajat dari luar negeri harus memiliki ijazah yang sudah disetarakan.

- Tidak lulus jalur SNMPTN pada tahun 2020, 2021, dan 2022.

Persyaratan Tes Peserta:

peserta yang akan memilih prodi Saintek maka mengikuti TPS, Bahasa Inggris, dan TKA Saintek;

peserta yang akan memilih prodi Soshum, maka mengikuti TPS, Bahasa Inggris, dan TKA Soshum; dan

Baca Juga: Kapan Jadwal SNMPN 2022?, Berikut Alur Pendaftaran, Persyaratan untuk Daftar di Politeknik Negeri se-Indonesia

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x