Bali United vs Borneo FC, Pertarungan Sengit Lini Tengah Pekan Kelima BRI liga 1

- 28 September 2021, 14:05 WIB
 Link live streaming dan jadwal pertandingan BRI Liga 1 hari ini Borneo FC VS Bali United.
Link live streaming dan jadwal pertandingan BRI Liga 1 hari ini Borneo FC VS Bali United. /Tangkap layar kanal Youtube Vidio.com

Jurnal Makassar - Pekan kelima BRI liga 1 kembali menyajikan antara Bali Uinted vs Borneo FC, Selasa 28 September 2021.

Perjumpaan antara Bali United melawan Borneo FC akan tersaji di stadion Indomilk, Tangerang.

Pertandingan antara kedua klub tersebut dimulai pada 18:15 WIB yang disiarkan langsung di Indosiar.

Baca Juga: Jadwal Lengkap Pertandingan BRI Liga 1 Pekan Ke-5

Jalannya kompetisi liga 1 hingga hari ini, Bali United masih bertengger pada posisi teratas klasemen liga 1.

Torehan poin Bali United hingga pekan kelima telah mengoleksi sebanyak 10 poin, dengan 3 kali menang, sati kali kalah.

Tren positif terus bersahabat dengan Bali United hingga pertandingan pekan kelima.

Baca Juga: Rekap Hasil Pertandingan Pekan Ke-4 BRI Liga 1 Musim 2021 2022

Berbeda dengan Borneo FC, Borneo hingga pekan kelima telah mencatatkan sekali menang, dua kali seri, dan sekali kalah.

Borneo FC hingga hari ini, bertengger di posisi ke-9 dengan torehan sebanyak 5 poin.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah