Mejeng di IIMS 2023, penantang Honda HR-V dan Hyundai Creta, Chery Omoda 5 punya kelebihan ini

- 23 Februari 2023, 12:17 WIB
Mobil SUV Chery Omoda 5 Meluncur di Indonesia 2023, Ini Spesifikasi Terbarunya
Mobil SUV Chery Omoda 5 Meluncur di Indonesia 2023, Ini Spesifikasi Terbarunya /Chery Omoda 5

Mesin Chery Omoda 5 memiliki output 145 hp/230 Nm.

Baca Juga: Lirik Lagu Sure Thing - Miguel dengan Terjemahan Indonesia

Berbicara pada sisi desain, Chery Omoda 5 cukup futuristis dengan atap landai dan pelek 18 inci.

Beralih ke fitur, semua tipe sudah dilengkapi 6 airbag, head unit dan speedometer digital 10,25 inci.

Dilengkapi juga Apple CarPlay dan Android Auto, remote engine start, AC dual zone, wireless charging, TPMS dan ADAS (including ACC dengan low speed follow).

Pada tipe RZ, mendapat tambahan aksen merah eksterior, sunroof, electric seat untuk driver, ventilated seats, power tailgate, acoustic glass, voice assistant, kamera 360, dan 8 speaker Sony.

Baca Juga: Jeep Kalla Kars boyong model teranyar Jeep Wrangler Rubicon 'Sky-One Touch Power Roof' mejeng di IIMS 2023

Untuk harga Chery Omoda 5 khusunya dalam gelaran pameran IIMS 2023 dibanderol pada kisaran harga Rp 328-398 juta.

Hanya saja, harga yang tercantum adalah harga pre-booking khusus IIMS, sementara delivery ke konsumen akan dimulai April 2023.***

Halaman:

Editor: Aan Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah