Jadwal dan Lokasi Vaksinasi Gratis Covid-19 di Jakarta, Tersedia di Tujuh Tempat

- 20 Juni 2021, 13:54 WIB
Presiden Jokowi saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19.
Presiden Jokowi saat meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19. /Instagram.com/@jokowi/

Jurnal Makassar - Kondisi Covid-19 di Indonesia saat ini kembali mengganas. Untuk meminimalisir virus kini proses vaksinasi gratis mulai hadir di beberapa tempat.

Beberapa program vaksinasi gratis tersebut hadir di berbagai tempat, salah satunya ibukota DKI Jakarta.

Untuk di DKI Jakarta, vaksin gratis tersebut hadir di beberapa Rumah Sakit Umum yang ada di sana.

Baca Juga: Gelar Vaksinasi Massal, 800 Personel Polres Maros Disuntik Vaksin Covid-19

Vaksin gratis yang diberikan ini diberikan dari berbagai merek seperti Astra Zeneca, Pfizer, dan Sinovac.

Persyaratan untuk melakukan vaksinasi gratis ini pun cukup mudah.

Syarat utama mendapatkan vaksinasi gratis tersebut adalah masyarakat harus sudah berusia minimal 18 tahun.

Setelah itu mereka diminta untuk membawa fotocopy KTP (untuk warga DKI Jakarta asli) ataupun surat keterangan domisil dari RT/RW (untuk warga Non DKI Jakarta yang sudah lama menetap di ibukota).

Setelah itu mereka juga harus melakukan pendaftaran online di beberaa situs tertentu.

Halaman:

Editor: Aan Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x