PERISTIWA PENTING 4 Maret: Dari Pendemi Influenza Pertama sampai Hari Obesitas Sedunia

- 4 Maret 2022, 07:45 WIB
Ilustrasi tanggal lahir lemah dan pelupa menurut Primbon Jawa.
Ilustrasi tanggal lahir lemah dan pelupa menurut Primbon Jawa. /dalat.org

3. Hari Obesitas Sedunia

Baca Juga: Lirik Lagu On Bended Knee 'Can we go back to the days our love was strong' - Boyz II Men yang Viral di TikTok

Tanggal 4 Maret setiap tahunnya diperingati sebagai Hari Obesitas Sedunia. Obesitas adalah kondisi badan yang kegemukan, diakibatkan oleh kalori yang masuk ke dalam tubuh sangat banyak. Kalori yang banyak masuk tidak sebanding dengan kalori yang dibakar oleh tubuh.

Orang yang terkena obesitas, rentang terkena penyakit seperti kanker, diabetes, dan penyakit jantung. Hari Obesistas Sedunia mengingatkan kita akan pentingnya pola hidup sehat. Menyeleksi asupan makanan, terutama makanan yang berkalori tinggi.

Termasuk tentang pentingnya olahraga sebagai salah satu cara paling efektif membakar kalori dalam tubuh.***

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x