Kapan Bansos PKH dan Beras 10 Kg Disalurkan? Berikut Ini Cara Daftar Jadi Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

- 18 Agustus 2021, 16:10 WIB
Bansos PKH dan Beras 10 Kg Disalurkan
Bansos PKH dan Beras 10 Kg Disalurkan /Antara Foto/Galih Pradipta/

Jurnal Makassar - Selama masa pandemi, pemerintah memberikan bantuan, salah satunya Bansos PKH dan Beras 10 Kg.

Untuk mendapatkan Bansos PKH dan Beras 10 Kg Berikut Ini Cara Daftar Jadi Penerima di cekbansos.kemensos.go.id.

Pemberian bantuan Bansos PKH dan Beras 10 Kg diharapkan bisa meringankan beban masyarakat.

Baca Juga: Kapan 13 Jenis Bansos Disalurkan Pemerintah, Bulan Agustus? Ada Bansos BLT, PKH , BST dan BSU

Untuk diketahui, bantuan bansos disalurkan khusus kepada masyarakat yang terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteran Sosial (DTKS) saja.

Untuk mengetahui apakah kamu penerima bansos, dapat dicek secara online melalui laman cekbansos.kemensos.go.id.

Berikut ini Cara Cek Daftar Penerima Bansos:

Baca Juga: Bantuan BLT Khusus Peyandang Disabilitas Dapat Rp2,4 Juta, Berikut Cara Daftar dan Syarat Penerima BLT PKH

1. Buka link cekbansos.kemensos.go.id.

2. Lalu masukkan alamat; Provinsi, Kabupaten/Kota, Kecamatan, dan Desa/Kelurahan pada kolom isian

3. Kemudian, masukkan nama lengkap sesuai KTP

4. Setelah itu masukkan kode pada kolom

5. Jika tidak jelas huruf kode, klik icon 'reload' untuk mendapatkan kode baru

6. Lalu tekan tombol "cari" data

Baca Juga: Ketahui 4 Tahap Penyaluran Bansos PKH dan Berikut Syarat ketentuan Penerima BLT Menurut Kemensos

Data hasil pencarian akan ditampilkan pada laman cekbansos.kemensos.go.id.

Data yang ditampilkan terdiri dari alamat penerima, periode bansos, dan identitas penerima.

Sistem pencarian pada laman, akan mencocokkan Nama Keluarga Penerima Manfaat (KPM) dan wilayah yang diinput dan membandingkan dengan nama yang ada dalam database Kemensos.

Baca Juga: Cara Cek Saldo dan Tarik Tunai ATM Link atau Himbara Tanpa Potongan Biaya dan Gratis

Penyaluran bantuan dilakukan sejak Juli sampai dengan September 2021, dan dipercepat pencairannya melalui Himpunan Bank Milik Negara (HIMBARA).

Syarat dan Cara Mencairkan Bansos:

Siapkan dokumen berikut:

- Surat undangan

- KTP

- Kartu Keluarga (KK).

Surat undangan atau keterangan dari ketua RT Setempat harus dibawa ke kantor pos terdekat.

Surat keterangan berisikan barcode dan informasi dasar penerima bantuan.

Itulah informasi Kapan Bansos PKH dan Beras 10 Kg Disalurkan?, Berikut Ini Cara Daftar Jadi Penerima di cekbansos.kemensos.go.id.***

Editor: Aan Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah