Daftar 12 Tim Berlaga di MSC 2021, Perebutkan Hadiah Miliaran

- 7 Juni 2021, 18:54 WIB
MLBB Gelar Turnamen MSC yang Berlangsung Pada Juni 2021
MLBB Gelar Turnamen MSC yang Berlangsung Pada Juni 2021 /

 

Jurnal Makassar - Turnamen bergengsi Mobile Legends Southeast Asia Cup atau MSC 2021 telah di mulai.

Cabang olah raga Esports ini mempertemukan tim-tim terkuat di belahan benua Asia Tenggara.

Terdapat 12 tim dari 8 negara yang akan bertanding di MSC 2021.

Baca Juga: Evos Legends dan BTR Wakili Indonesia di Turnamen MSC 2021

Indonesia diwakili dua tim yaitu Evos Legends dan Bigetron Alpha (BTR).

Keduanya merupakan dua finalis pada ajang turnamen MPL ID Seasoan 7.

Di mana Evos sebagai juara satu dan BTR sebagai runner-up.

Baca Juga: Hari Pertama MSC 2021, Evos Legends Menang Lawan Todak Malaysia

Di ajang MSC 2021 ini, tim-tim perwakilan dari negara-negara Asia akan mempertemukan hadiah Rp1,2 miliar.

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah