Bukan Mark Hartmann, Persib Bandung Resmikan Pemain Berdarah Jepang-Filipina Pengganti Ardi Idrus Ini Sosoknya

- 11 Juni 2022, 06:25 WIB
Daisuke Sato, sosok pemain asing asal Filipina yang bakal didatangkan Persib Bandung
Daisuke Sato, sosok pemain asing asal Filipina yang bakal didatangkan Persib Bandung /Tangkapan layar Instagram/@daisukesato11

Jurnal Makassar - Persib Bandung baru saja rampungkan kuota pemain asing jelang kompetisi Liga 1 digulirkan.

Meski dikabarkan dengan pemain Timnas Filipina, Mark Hartmann, Persib Bandung dipastikan telah resmi kontrak sosok pengganti Ardi Idrus yang hengkang ke Bali United FC.

Klub kebanggaan Bobotoh kini akan diperkuat oleh pemain berdarah Jepang-Filipina di musim 2022/2023 mendatang.

Baca Juga: Daftar Pemain PSMS Medan Liga 2 2022, Komposisi Skuad Dibanjiri Bintang Liga 1 

Maung bandung sebelumnya ditinggal pemain energik berposisi sebagai bek kiri.

Ardi Idrus yang menjadi langganan Persib Bandung selama beberapa musim memilih berpisah dengan Pasukan Biru.

Kepergian Ardi Idrus memaksa Persib Bandung harus mencari sosok yang sepadan dengannya.

Baca Juga: Depak Dragan Djukanovic, Sergio Alexandre Resmi Latih PSIS Semarang, Ini Profil dan Biodatanya

Kali ini, tim asuhan Robert Rene Alberts telah mendapatkan pemain untuk mengisi posisi full back kiri.

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah