Profil dan Biodata Elkan Baggot, Pencetak Gol Timnas Indonesia vs Malaysia, Lengkap Tahun Lahir dan Negara

20 Desember 2021, 09:29 WIB
Profil Elkan Baggott /Instagram Elkan Baggot/

Jurnal Makassar - Simak profil dan biodata pain Timnas Indonesia Elkan Baggot yang catatkan nama dipapan skor saat melawan Malaysia di ajang Piala AFF 2020.

Turnamnet Piala AFF 2020 kembali menjadi sorotan setelah sala satu pemain muda potensial Indonesia berhasil mencetak gol di laga antara Timnas Indonesia melawan tim Malaysia.

Pada pertandingan itu Elkan Baggot berhasil mencetak gol pertamanya di Piala AFF 2020 pada menit ke-82.

Baca Juga: Berhasil Cetak Gol Spektakuler ke Gawang Malaysia, Simak Profil Lengkap Pratama Arhan

Elkan Baggott lahir di Thailand walaupun sebenarnya tak pernah tinggal di negara tersebut.

Di saat Elkan Baggot memulai karir sepak bolanya di usia dini.

keluarga Elkan Baggot pindah ke inggris, kemudian Elkan Baggot mendapatkan kesempatan untuk berkarier bersama skuad akademi sepak bola Ipswich Town sejak 2017.

Baca Juga: Timnas Indonesia Bantai Malaysia 4-1, Pembuktian Shin Tae-yong sebagai Pelatih kaya akan Taktik

Klub yang kini berkompetisi di kasta ketiga Liga Inggris (League One), menawarkan Elkan Baggot bergabung dengan tim akademinya melalui skema beasiswa.

Dilansir Jurnal Makasar di akun Instagram @Footballtalentnesia dan akun resmi Elkan Baggot @elkanbaggot, Elkan Baggot resmi bergabung dalam tim kelompok umur U-18 serta U-23 Ipswich Town pada 2019.

Dalam ajang EFL Trophy. Elkan Baggot mendaptkan kesempatan tampil dengan tim utama Ipswich Town pada bulan oktober 2022.

Baca Juga: Dominasi Kekuatan Air dan Api, Inilah Ramalan Bencana tahun 2022, Termasuk Bencana moral

Pelatih tim Ipswich Town saat itu, Paul Lambert, memainkan Elkan Baggot sejak menit awal di sentral pertahanan timnya dalam laga melawan Gillingham FC.

Berkat Penampilanya tersebut, Elkan Baggot masuk dalam radar pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong, yang memanggilnya untuk mengikuti latihan bersama skuad U-19 di Kroasia untuk persiapan piala dunia U20 2022.

Shin Tae-yong memainkan Elkan Baggot di jantung pertahanan timnas U-19 selama pemusatan latihan dan pertandingan uji coba selama di kroasia. Elkan Baggot berduet dengan beberapa pemain berbeda yakni Rizky Ridho dan Komang Teguh.

Baca Juga: Lirik Lagu If You are With Me by Sung Si Kyung dan Link Nonton Streaming OST Part 1 Drakor Snowdrop

Dari penampilanya dengan timnas u19 selama pemusatan latihan di kroasia, Elkan Baggot akhrinya di proyeksikan langsung masuk ke timnas senior.

Untuk persiapan timnas di tournament Piala AFF 2020 Singapura dari tujuan awalnya untuk persiapan piala dunia u20 yang di tunda karena masalah pandemik covid-19.

Dan debut pertamanya dengan timnas senior terjadi pada saat pertandingan uji coba melawan Afghanistan pada bulan november kemarin.

Baca Juga: Tumbangkan ONIC PH, Blacklist International Juara M3 World Championship 2021

Berikut profil dan biodata Elkan Baggot:

Nama : Elkan Baggot

Tempat Lahir : Bangkok, Thailand

Tanggal Lahir : 23 Otober 2002

Umur :19 Tahun

Tinggi : 1,94 m

Klub : Ipswich Town

Posisi : Pemain Bertahan.***

Editor: Irsal Masudi

Tags

Terkini

Terpopuler