Ulang Tahun ke-37, LeBron James Dapat Ucapan Dari Bintang Sepakbola

31 Desember 2021, 14:12 WIB
Ilustrasi Ulang Tahun ke-37, LeBron James Dapat Ucapan Dari Bintang Sepakbola /

Jurnal Makassar - Bintang Los Angeles Lakers, LeBron James mendapat ucapan selamat ulang tahun ke-37 dari berbagai pesohor.

LeBron James sendiri merupakan salah satu pemain senior yang sudah cukup lama bermain di NBA. Meski telah berusia senja, tetapi performa dan produktivitasnya masih sangatlah bagus.

King James dinobatkan sebagai pemain pertama dalam sejarah NBA yang mencetak double digit points dalam 1.000 pertandingan musim reguler beruntun.

Baca Juga: Jadwal Lengkap NBA 2021-2022 Kamis 21 Oktober 2021 Pistons vs Bulls, Spurs vs Magic Hingga Suns vs Nuggets

"Happy birtday to the King LeBorn James" tulis akun instagram @_Lakers

"Happy Birthday to the Boss'l tulis akun instagram @davidbeckham

"Happy birthday @kingjames, from one King a another," tulis @billiejeanking

Baca Juga: Lakers Taklukan Rockets di NBA 2019-2020, Vogel: Kami Berada Dalam Kondisi Terbaik

"Happy birthday Legend," tulis @k.mbappe di insta story.

Informasi pribadi

Nama: LeBron Raymone James
Lahir: 30 Desember 1984 (umur 36) Akron, Ohio
Kebangsaan: Amerika Serikat
Tinggi: 2,03 m
Berat: 250 pon (113 kg)

Baca Juga: Hasil NBA 2021-2022 20 Oktober: Lakers Dikalahkan Warriors, Bucks Pecundangi Nets

Riwayat karier:
2003—2010 , Cleveland Cavaliers
2010—2014, Miami Heat
2014—2018, Cleveland Cavaliers
2018—sekarangLos Angeles Lakers

Prestasi dan pencapaian karier

* 3× NBA champion (2012, 2013, 2016)
* 3× NBA Finals MVP (2012, 2013, 2016)
* 4× NBA Most Valuable Player (2009, 2010, 2012, 2013)
* 15× NBA All-Star (2005–2019)
* 15× NBA All-Star Game MVP (2006, 2008)
* 10× All-NBA First Team (2006, 2008–2016)
* 2× All-NBA Second Team (2005, 2007)
* 5× NBA All-Defensive First Team (2009–2013)

Baca Juga: NBA 2021-2022 : Warriors Tampil Perkasa Hadapi LA Lakers 121-114

* NBA All-Defensive Second Team (2014)
* NBA Rookie of the Year (2004)
* NBA scoring champion (2008)
* Cleveland Cavaliers all-time leading scorer
* AP Athlete of the Year (2013)
* Sports Illustrated Sportsman of the Year (2012)
* USA Basketball Male Athlete of the Year (2012)
* 2× Mr. Basketball USA (2002, 2003)
* Naismith Prep Player of the Year (2003)
* McDonald's All-American Game MVP (2003)
* 3× Ohio Mr. Basketball (2001–2003).***

Editor: Aan Ariska Febriansyah

Tags

Terkini

Terpopuler