Hasil Piala Thomas 2021: Shesar Hiren Rhustavito Kunci Kemenangan Dramatis Atas Chi Yu Jen

- 14 Oktober 2021, 09:05 WIB
Shesar Hiren Rhustavito memastikan Tim Indonesia lolos ke perempat final Piala Thomas usai kalahkan Taiwan di babak penyisihan grup.
Shesar Hiren Rhustavito memastikan Tim Indonesia lolos ke perempat final Piala Thomas usai kalahkan Taiwan di babak penyisihan grup. /Tangkap layar Instagram/@shesar94

Jurnal Makassar - Tunggal putra Indonesia, Shesar Hiren Rhustavito, kembali raih kemenangan penuhnya saat menjamu Taiwan pada Rabu, 13 Oktober 2021.

Tunggal putra Indonesia ketiga yang diwakili Shesar Hiren Rhustavito kembali tambah deretan kemenangan Indonesia di Piala Thomas 2021.

Tambahan kemenangan yang diraih Shesar Hiren Rhustavito kala berhadapan Chi Yu Jen asal Taiwan yang berlangsung pada malam hari. 

Baca Juga: Jadwal Liga 2 Indonesia Hari Ini, Kamis 14 Oktober 2021: Ada PSMS Medan vs Semen Padang FC

Pebulutangkis asal Indonesia tersebut mampu menang atas perwakilan Taiwan, Chi Yu Jen penuh dramatis. 

Perjuangan Shesar kala berhadapan dengan Chi Yu Jen membuat fans bulutangkis Indonesia begitu kegirangan. 

Pasalnya laga tunggal putra Indonesia yang diwakili Shesar tersebut mampu diraihnya kala menghabiskan gim ketiga saat berjumpa dengan Chi Yu Jen. 

Baca Juga: 3 Tanda Pasangan yang Sudah Tepat Untuk Seseorang, Hal-hal Kecil yang Membuktikan Kesetiaan

Shesar tertinggal pada gim pertama atas Chi Yu Jen dengan hasil akhir 16-21.

Gim pertama tampak sangat didominasi Chi Yu Jen yang memaksa Shesar tertahan di poin 16 hingga akhir gim pertama. 

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah