Piala AFC Kian Dekat, Bernardo Tavares Ungkap Kesiapan PSM Makassar Lawan Kuala Lumpur

- 24 Mei 2022, 17:15 WIB
Bernardo Tavares, sanjung Everton Nascimento. Deadline AFC di depan mata.
Bernardo Tavares, sanjung Everton Nascimento. Deadline AFC di depan mata. /Instagram @psm_makassar/

Menurut informasi yang beredar, pihak PSM telah mendaftarkan pemain yang akan berlaga di Piala AFC, termasuk pemain asing.

Diketahui bahwa slot pemain asing PSM sudah cukup. Namun sampai saat ini, baru dua yang fix berseragam Juku Eja.

Keduanya adalah sang kapten, Wiljan Pluim dan striker baru asal Brazil, Everton Nascimento yang baru tiba beberapa hari yang lalu.

Baca Juga: Film Thor: Love And Thunder Rilis Trailer Gandeng Pemain Baru Christian Bale, Berikut Detail Perannya

Dua lainnya belum bisa dipastikan, namun rumor menyebutkan calon pemain asing Asia PSM berasal dari Jepang dan bermain di Liga 2 Thailand.

Pemain tersebut adalah Kenzo Nambu, winger asal Jepang yang kini masih berkostum Rayong FC.

Selain kenzo, ada satu pemain asing bernama Yuan Fernandes yang santer disebut akan gabung PSM Makassar.

Kabarnya Yuan akan bermain pada posisi bek tim Juku Eja.

Baca Juga: MCU Siap Kembali Rajai Bioskop dengan Film Thor:Love And Thunder, Intip Sinopsis dan Jadwal Tayang

Tidak hanya itu yang pria dengan tinggi 198 cm tersebut bermain di Liga 3 Portugal, bersama Torreense. Dia juga bisa bermain sebagai gelandang bertahan.

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah