Detik-detik Pengemudi VW Kuning Terobos Pos Penyekatan Prambanan dan Tabrak Polisi

9 Mei 2021, 18:17 WIB
Pengemudi mobil VW yang tabrak polisi di Prambanan akhirnya tertangkap /instagram.com, facebook.com/ @merapi_uncover, Info Cegatan Jogja

Jurnal Makassar : Video viral berdurasi 29 detik memperlihatkan sebuah video Volkswagen (VW) Beetle kuning menerobos penyekatan di Pos Prambanan.

Tidak hanya itu, pengemudi VW Beetle kuning juga menabrak personel kepolisian yang mencoba menghentikannya.

Sebelum menambrak polisi, terlihat pengendara mobil VW beetle itu dipinggirkan petugas.

Baca Juga: Kebakaran di Makassar Hanguskan 28 Rumah

Namun kemudian pengemudi nekat menerobos dari razia petugas hingga seorang anggota polisi tertabrak.

Pengendara mobil berhasil ditangkap petugas di dekat PT Sari Husada di Kemudo Klaten.

Dilansir dari instagram @polantasindonesia, diketahui pengemudi VW kuning itu seorang remaja.

Remaja yang mengenakan kaos putih yang masih berusia belasan langsung digelandang petugas saat keluar dari mobil dengan nomor polisi B 2328 STB.

Lanjut untuk tahu siapa nama pemgemudinya.

Saat ini video unggahan tersbeut sudah dilihat 38.623 warganet.

Baca Juga: Pengemudi VW Kuning yang Terobos Pos Penyekatan di Prambanan Masih Berusia 16 Tahun

Baca Juga: Nekat Mudik, Pengemudi VW Kuning di Yogyakarta Terobos Pos Penyekatan dan Tabrak Polisi

Baca Juga: Mudik Dilarang tapi WNA Berdatangan, Wakil Ketua DPR: Pemerintah Harus Jelaskan ke Masyarakat

Pemuda tersebut diketahui bernama Arkhan Adz Dzikru Yusuf, 16 warga Ger Gunung, Klaten Utara.***

Editor: Aan Febriansyah

Tags

Terkini

Terpopuler