Kapan Bansos PPKM Level 4 Agustus 2021 Cair?, Segera Cek di cekbansos.kemensos.go.id

- 15 Agustus 2021, 17:22 WIB
Login di link cekbansos.kemensos.go.id untuk tahu nama penerima bansos PKH.
Login di link cekbansos.kemensos.go.id untuk tahu nama penerima bansos PKH. /Tangkap layar Instagram @kemenkominfo/

Bila sudah menerima bansos, pada kolom keterangan status Sudah Salur.

Setiap penerima bansos dengan jenis yang berbeda akan mendapatkan nominal uang yang juga berbeda.

Berikut ada beberapa besaran bantuan yang masih menanyakan bansos bulan Agustus 2021 kapan cair.

Untuk program BST, penerima bantuan mendapatkan Rp 600.000 per KPM yang akan disalurkan oleh PT Pos Indonesia.

Bantuan untuk BPNT atau kartu sembako, pemerintah mengalokasikan Rp 42,3triliun untuk 18,8 juta KPM.

Maka, penerima BPNT akan mendapatkan Rp 200.000 per KPM per bulan yang akan disalurkan melalui Himpunan Bank-Bank Milik Negara (Himbara).

Besaran dana untuk bantuan PKH dibagi menjadi tiga kelompok, yaitu kesehatan, pendidikan, dan kesejahteraan sosia.

Berikut rincian besaran PKH berkisar:

  • Ibu Hamil/Nifas sebesar Rp 3.000.000
  • Anak SD/Sederajat sebesar Rp 900.000
  • Anak SMP/Sederajat sebesar Rp 1.500.000
  • Anak SMA/Sederajat sebesar Rp 2.000.000
  • Penyandang disabilitas sebesar Rp 2.400.000

Anda bisa ambil pada lokasi danjadwal yang sudah ditentukan.

Anda juga dapat menanyakan bantuan ini kepada pengurus RT atau RW di tempat tinggal Anda.

Halaman:

Editor: Aan Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah