Cara Cek Bansos BPNT Sembako Agustus 2021, Hanya Menggunakan KTP

- 13 Agustus 2021, 13:58 WIB
Program Kartu Sembako
Program Kartu Sembako //twitter.com/@KemensosRI

Jurnal Makassar - Kartu Sembako atau yang dulunya disebut dengan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dibuka kembali.

Penerima BPNT atau Kartu Sembako mendapat tambahan dua bulan, yakni pada Juli dan Agustus 2021.

Dalam penyaluran BPNT atau Kartu Sembako, disalurkan melalui mekanisme non tunai.

Baca Juga: 42,3 Triliun Angggaran untuk Bansos BPNT Sembako Agustus 2021, Cek Menggunakan Nama KTP

Berikut cara cek bansos BPNT atau Kartu Sembako:

1. Buka laman cekbansos.kemensos.go.id;

2. Masukkan provinsi, kabupaten, kecamatan dan desa/kelurahan;

3. Masukkan nama penerima sesuai KTP;

4. Masukkan 8 huruf kode (dipisahkan spasi) yang tertera dalam kotak kode;

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x