Cara Cek Penerima Bansos PKH, BST, BPNT September 2021 Secara Online di cekbansos.kemensos.go.id

- 16 September 2021, 09:04 WIB
BST Kemensos Rp600 Ribu Cair September, Segara Buka cekbansos.kemensos.go.id Sekarang.
BST Kemensos Rp600 Ribu Cair September, Segara Buka cekbansos.kemensos.go.id Sekarang. /Pixabay/EmAji/

Berikut cara cek penerima PKH 2021 secara online di cek.bansoskemensos.go.id :

Baca Juga: Profil Biodata Budisatrio Djiwandono Keponakan Prabowo, Lengkap Instagram, Jabatan, dan Usia

1. Kunjungi website cekbansos.kemensos.go.id.

2. Setelah itu pilih provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, dan desa tempat Anda tinggal.

3. Ketikkan nama Anda sesuai KTP

 

Baca Juga: Link Daftar BLT UMKM Khusus Wilayah DKI Jakarta Selain eform.bri.co.id/bpum, Terakhir Hari Ini

4. Masukkan 4 huruf kode yang tertera dalam kotak kode.

5. Jika tidak jelas huruf kode, klik kotak kode tersebut untuk mendapatkan kode baru.

6. Lalu klik tombol cari.

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah