Perhatikan Tanda Ini, Benarkah KJP Plus Tahap 2 Cair November 2021?

- 21 November 2021, 12:30 WIB
Bocoran KJP Plus Tahap 2 November 2021, Kapan Jadwal dan Tanggal Pencairan? Ini Penjelasannya.
Bocoran KJP Plus Tahap 2 November 2021, Kapan Jadwal dan Tanggal Pencairan? Ini Penjelasannya. /disdik.jakarta.go.id/

 

Jurnal Makassar - KJP Plus tahap 2 diprediksi akan cair November 2021, oleh karena itu, simak informasi pencairan KJP Plus tahap 2 dalam artikel ini.

Selain itu, ada cara untuk mengetahui tanda apakah Dana KJP Plus tahap 2 cair atau belum.

Seperti diketahui, KJP plus tahap 2 dilakukan untuk mengoptimalkan penyaluran bantuan bagi siswa-siswi yang belum menerima KJP Plus tahap 1 sebelumnya.

Baca Juga: Dana KJP Plus Tahap 2 Mengalir ke Rekening Penerima, Buka Laman kjp.jakarta.go.id

Pemprov DKI Jakarta telah melakukan pendataan penerima KJP Plus tahap 2 untuk kemudian melakukan pencairan KJP Plus terhadap siswa kurang mampu.

Dari sejumlah proses pendataan yang dilakukan, pada tanggal 1-13 Oktober 2021 pihak terkait sudah memasuki tahap finalisasi data.

Kendati demikian, belum ada pengumuman atau pemberitahuan secara resmi terkait tanggal pencairan KJP plus tahap 2.

Apabila mengacu pada proses pencairan KJP Plus tahun 2021, maka KJP plus tahap 2 diprediksi akan cair pada pekan terakhir bulan November 2021 mendatang.

Baca Juga: Persija Jakarta Kantongi Skor 1-0 Lawan Persib Bandung di Seri 3 BRI Liga 1

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah