Masa Pandemi, Jangan Diet Berlebihan. Ini Dampak Buruknya

- 3 Maret 2021, 13:58 WIB
Tips Diet ala Maria Vania/Tangkapan Layar/YouTube MARIA VANIA
Tips Diet ala Maria Vania/Tangkapan Layar/YouTube MARIA VANIA /

Jurnal Makassar – Kondisi pandemi covid-19 membuat dilema khususnya bagi yang memiliki berat badan yang berlebih.

Selama masa pandemi, dimana masyarakat akan lebih sering berdiam diri, dan melakukan segala aktivitas di dalam rumah.

Dengan begitu tak jarang juga hal itu malah menimbulkan masalah, diantaranya karena pola makan yang terganggu karena kegiatan di rumah yang terkadang tidak sesuai.

Baca Juga: Teknologi Deepfake, ‘Tom Cruise’ Kecoh Belasan Juta Penonton di TikTok

Bagi mereka yang merasa berat badan tak ideal, bahkan melonjak saat kondisi pandemi memang masalah tersendiri.

Meski dibarengi dengan memulai pola hidup yang baik, namun tak jarang pula sejumlah orang malah melakukan diet ketat demi kembali ke tubuh yang ideal.

Melansir Antara, Ketua Indonesia Sport Nutrisionis Association (ISNA) dr. Rita Ramayulis, DCN, M.Kes mengatakan dengan melakukan diet ekstrem saat pandemi hal itu tentu tidak disarankan.

Baca Juga: Konjen Australia Tunjuk Makassar jadi Percontohan Smart City

Dengan melakukan diet ekstrem, kata Rina akan menyebabkan sejumlah gangguan kesehatan pada tubuh.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x