Adab dan Doa Ziarah Kubur Lengkap dengan artinya

- 28 Maret 2022, 09:52 WIB
Caption : Ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan sudah menjadi tradisi umat muslim sebagai pengingat kematian, pelaksanaan biasanya seminggu sebelum puasa.
Caption : Ziarah kubur menjelang Bulan Puasa Ramadhan sudah menjadi tradisi umat muslim sebagai pengingat kematian, pelaksanaan biasanya seminggu sebelum puasa. /pexels / sofilayla 1171/

"Assalamualaikum daara qaumin mu’minin wa atakum tu’adun ghadan mua’jjalun wa inna insya Allah bikum lahiqun."

Arti Doa Ziarah Kubur

Assalamu’alaikum, tempat bersemayam orang-orang beriman kepada Allah. Telah datang kepada kalian janji Tuhan yang sempat ditangguhkan besok, dan kami Insya Allah akan menyusul kalian.

Baca Juga: Bulan Puasa 20 Hari Lagi, Berikut Doa Nabi Agar Dipertemukan Bulan Ramadhan

Perlu diketahui bagi yang ingin melakukan ziarah kubur hendaknya memperhatikan beberapa hal berikut ini:

Sucikan diri melalui wudhu

Sebelum pergi mengunjungi lokasi pekuburan diajurkan untuk berwudhu dulu

Beri Salam

Baca Juga: Bulan Ramadhan Sisa 30 Hari Lagi, Berikut Doa Untuk Menyambut Bulan Kemuliaan

Saat sampai di lokasi dan sebelum masuk ke dalam kompleks pekuburuan dianjurkan untuk mengucapkan salam.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah