Simak penjelasan mengenai Rukun Islam termasuk berpuasa pada bulan Ramadan

- 1 Maret 2023, 10:45 WIB
Ilustrasi Rukun Islam
Ilustrasi Rukun Islam /mantrasukabumi.com/Andi Syahidan

رَأْسُ الأَمْرِ الإِسْلاَمُ وَعَمُودُهُ الصَّلاَةُ

Baca Juga: Doa-doa pilihan dalam bulan Ramadhan mulai niat puasa hingga doa malam Lailatul Qadar

Artinya: "Inti segala perkara adalah Islam dan tiangnya yang merupakan sholat." (HR. Tirmidzi dan Ibnu Majah)

Dalam Islam ada lima waktu salat wajib, yaitu Subuh, Zuhur, Asar, Magrib, dan Isya. Namun, Muslim boleh menambahkan salat lain di luar lima kewajiban ini.

Ada pun perintah mengerjakan sholat lima waktu dalam sehari disebutkan dalam Firman Allah SWT di Al Quran Surat An Nisa ayat 103.

فَإِذَا قَضَيْتُمُ ٱلصَّلَوٰةَ فَٱذْكُرُوا۟ ٱللَّهَ قِيَٰمًا وَقُعُودًا وَعَلَىٰ جُنُوبِكُمْ ۚ فَإِذَا ٱطْمَأْنَنتُمْ فَأَقِيمُوا۟ ٱلصَّلَوٰةَ ۚ إِنَّ ٱلصَّلَوٰةَ كَانَتْ عَلَى ٱلْمُؤْمِنِينَ كِتَٰبًا مَّوْقُوتًا

Arab-Latin: Fa iżā qasaitumus-salāta fażkurullāha qiyāmaw wa qu'ụdaw wa 'alā junụbikum, fa iżatma`nantum fa aqīmus-salāh, innas-salāta kānat 'alal-mu`minīna kitābam mauqụtā

Baca Juga: HUT ke 51, Basarnas Sulsel buat sinergitas skala besar terkait potensi SAR

Artinya: Maka apabila kamu telah menyelesaikan sholat(mu), ingatlah Allah di waktu berdiri, di waktu duduk dan di waktu berbaring. Kemudian apabila kamu telah merasa aman, maka dirikanlah sholat itu (sebagaimana biasa). Sesungguhnya sholat itu adalah fardhu yang ditentukan waktunya atas orang-orang yang beriman.

4. Menunaikan Zakat

Halaman:

Editor: Asoka Ulfa Ahsan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x