Seleksi CPNS dan PPPK Diumumkan Hari Ini Selasa, 29 Juni 2021, Cek Syarat dan Ketentuannya di sscasn.bkn.go.id

- 29 Juni 2021, 13:24 WIB
pengumuman seleksi CPNS 2021 akan diumumkan secara resmi oleh BKN.
pengumuman seleksi CPNS 2021 akan diumumkan secara resmi oleh BKN. /Instagram/BKNgoidofficial

Jurnal Makassar - Kabar gembira bagi pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS).

Tidak lama lagi akan dibuka seleksi CPNS dan PPPK, maka dari itu persiapkan diri anda dengan baik.

Untuk mengetahui syarat dan ketentuannya, bisa diakses langsung melalui lama resmi BKN.

Baca Juga: Pantau sscasn.bkn.go.id, Seleksi CPNS dan PPPK 2021 Diumumkan Siang Ini Selasa, 29 Juni 2021

Baca Juga: Mantan Gitaris Gigi Aria Baron Meninggal Dunia, Andra: Semoga Allah Menempatkan di Tempat Paling Indah

Persiapan pelaksanaan seleksi calon aparatur sipil negara (CASN) tahun 2021 akan diumumkan oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN) siang ini, Selasa, 29 Juni 2021.

Seleksi CASN tahun ini meliputi pegawai negeri sipil (PNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK).

Untuk mengetahui secara lengkap seperti apa seleksi CPNS dan PPPK 2021 di sscasn.bkn.go.id.

Kepala BKN Bima Haria Wibisana belum lama ini memastikan pembukaan rekrutmen seleksi CPNS dan pegawai PPPK akan dimulai paling lambat 30 Juni 2021.

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x