Siap-Siap! CPNS 2023 Dibuka Lebih Cepat, Ini Formasi Jalur Khusus dan Syarat Pendaftaran

- 17 Mei 2023, 06:25 WIB
Ilustrasi- simak info kuota dan jadwal pendaftaran CPNS 2023
Ilustrasi- simak info kuota dan jadwal pendaftaran CPNS 2023 /Kementerian perindustrian/

Selain itu, pemohon juga harus sertakan surat keterangan dari kepala desa ataupun kepala suku daerah, yang menyatakan bahwa, orang tua asli dari pemohon berasal dari Papua dan Papua Barat.

4. Formasi Diaspora

Pelatihan ini khusus bagi WNI yang berkunjung dan menetap di luar negeri, untuk kegiatan belajar atau bekerja (ketentuan berlaku).

Untuk daftar CPNS 2023, berikut syarat yang harus dipenuhi:

1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. Memiliki usia min. 18 tahun pada tanggal 1 Januari 2023.

Baca Juga: Alhamdulilah! Seluruh Honorer akan Diangkat jadi PPPK Tahun Ini

3. Tidak pernah dipidana, dengan pidana penjara, berdasarkan putusan pengadilan yang telah mempunyai kekuatan hukum tetap, karena melakukan tindak pidana kejahatan.
4. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat tidak atas permintaan sendiri ataupun tidak dengan hormat sebagai PNS, prajurit TNI, anggota Polri, pegawai BUMN/BUMD atau anggota institusi lainnya.

5. Memenuhi persyaratan pendidikan serta kualifikasi yang dibutuhkan untuk setiap formasi.
6. Tidak sedang terikat kontrak kerja, dengan instansi yang lain saat mendaftar dan mengikuti seleksi.

Demikian info mengenai jadwal pendaftaran CPNS 2023 yang dikabarkan dibuka lebih awal dari seleksi tahun sebelumnya, serta formasi dan syarat umum yang wajib diketahui oleh para calon pelamar ASN.***

Halaman:

Editor: Izzati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah