Plt Kadis Kominfo Makassar Bahas Optimalisasi Keterbukaan Informasi Publik

- 21 Juni 2024, 22:06 WIB
/

"Proses ini melibatkan pengecekan serta klarifikasi maksud dan tujuan permintaan informasi tersebut. Pemerintah tidak memiliki kapasitas untuk menahan informasi selama itu dapat diakses oleh publik," jelasnya.

Di sisi lain, Ismawaty menekankan pentingnya sinergi antara pemerintah dan masyarakat dalam membangun Kota Makassar sebagai kota dunia yang modern dan cerdas.

"Dengan komitmen ini, Diskominfo Kota Makassar terus berupaya untuk menjadi pionir dalam penerapan teknologi informasi untuk kepentingan publik, menghadirkan pelayanan yang cepat, cerdas, bersih, dan modern untuk mewujudkan visi Kota Makassar sebagai kota dunia dan inklusif," pungkasnya.***


 

Halaman:

Editor: Muh Is Soeharto Mr


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah