BMKG: Peringatan Dini, 21 Wilayah Berpotensi Hujan lebat hingga Angin Jumat 17 Desember 2021

16 Desember 2021, 21:10 WIB
BMKG peringatan dini tsunami diakhiri untuk 5 daerah, Maluku, Sulawesi Selatan, Sulawesi Utara, NTT dan NTB. /bmkg

Jurnal Makassar – Berikut info BMKG Jumat 17 Desember 2021: Peringatan Dini, 21 wilayah ini berpotensi hujan lebat hingga angin.

Waspada 21 wilayah ini akan berpotensi hujan lebat disertai angin hingga ada ‘Peringatan Dini BMKG’ Jumat 17 Desember 2021.

Badan Meteriologi, Klimatologi, dan Geografi (BMKG) memberi peringatan dini ke 21 wilayah yang berpotensi hujan lebat disertai angin pada Jumat 17 Desember 2021.

Baca Juga: Peringatan Dini Tsunami Berakhir, BMKG: Masyarakat Dapat Kembali ke Rumah dan Beraktivitas

Dilansir Jurnalmakassar dari web BMKG web.meteo.bmkg.go.id bahwa pada perairan Filipina terdapat siklus tropis RAI.

Terpantau pula, adanya sirkulasi siklonik di Sumatera Hindia Barat Sumatera, Jawa Timur, Maluku Utara, hingga Papua Barat.

Siklur tersebut, menjelaskan aadanya dampak tidak lansung terhadap kondisi cuaca di wilayah Indonesia.

Ini disebabkan karena terbentuknya daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angina tau disebut konvergensi.

Baca Juga: Hasil M3 World Championship Mobile Legend: Todak Epic Comeback Lawan Navi

Sehingga daerah Konvergensi tersebut terdapat di Laut Natuna, KalimantanTengah bagian utara, dan bagian utara Maluku Utara.

Daerah Konvergensi lainnya di wilayah Indonesia terdapat di Sudera Hindia Barat Bengkulu di perairan Selatan Jawa Timur.

Hingga berada di Nusa Tenggara Timur bagian Timur, di Maluku serta Papua Barat.

Sedangkan ketinggian gelombang berada di beberapa wilayah Indonesia, seprti di Laut Sulawesi, Laut Sulu, Laut Cina Selatan, hingga Laut Natuna Utara.

Baca Juga: Ketahui 5 Jenis Hewan dengan Kaki Unik di Dunia, Ada Burung Unta Berjari Dua Hingga Kadal Bipedal

Kondisi tersebut berpotnsi meningkatkan pertumbuhan awan hujan di sekitar system-sistem tersebut.

Untuk lebih jelasnya, inilah 21 wilayah yang diperkitakan berpotensi hujan lebat hingga angin pada Jumat 17 Desember 2021:

Jumat, 17 Desember 2021

Wilayah yang berpotensi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

Baca Juga: Setelah Tahan Imbang Vietnam, Timnas Indonesia akan Bertemu Malaysia di Piala AFF

- Aceh
- Sumatera Barat
- Riau
- Kep. Riau
- Bengkulu
- Jambi
- Sumatera Selatan
- Kep. Bangka Belitung
- Lampung
- Jawa Barat
- Jawa Tengah
- Yogyakarta
- Jawa Timur
- Kalimantan Barat
- Kalimantan Tengah
- Kalimantan Timur
- Kalimantan Selatan
- Sulawesi Tengah
- Papua Barat
- Papua

Wilayah yang berpotensi hujan yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang:

- Banten
- DKI Jakarta
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Nusa Tenggara Timur
-Maluku Utara

Demikian info BMKG Jumat 17 Desember 2021: Peringatan Dini, 21 wilayah ini berpotensi hujan lebat hingga angin.***

Editor: Irsal Masudi

Tags

Terkini

Terpopuler