Apa Makna Tahun Baru Imlek 2022 yang Disebut Sebagai Shio Macan Air? Simak Penjelasannya

- 25 Januari 2022, 20:33 WIB
Ilustrasi Apa Makna Tahun Baru Imlek 2022 yang Disebut Sebagai Shio Macan Air? Simak Penjelasannya
Ilustrasi Apa Makna Tahun Baru Imlek 2022 yang Disebut Sebagai Shio Macan Air? Simak Penjelasannya /

Jurnal Makassar - Apa Makna Tahun Baru Imlek 2022 yang Disebut Sebagai Shio Macan Air? Simak Penjelasannya.

Macan Air merupakan Shio yang dilambangkan pada Imlek 2022 ini, sehingga membuat banyak orang bertanya apa makna dari Tahun Macan Air?.

Tahun Macan Air yang jatuh pada Imlek 2022 ini sebelumnya ada pada 12 tahun yang lalu tepatnya tahun 2010.

Baca Juga: 7 Hari Lagi Imlek 2022, Ini 5 Jenis Kue Yang Dapat Membawa Keberuntungan Pada Tahun Macan Air

Dilansir Jurnalmakassar.com dari Travel China Guide Tahun Macan Air menempati urutan ketiga dalam siklus 12 tahun dari penggalan zodia China.

Adapun Tahun Macan Air terdiri pada tahun 1914, 1926, 1938, 1950, 1962, 1974, 1986, 1998, 2010, 2022, dan 2034.

Dimana menurut kepercayaan masyarkat China Tahun Macan Air pada Imlek 2022 bermakna tahun perjuangan.

Seperti halnya sifat dari Macan itu sendiri, yang memiliki karakter berani, kuat, kejam, dan menakutkan.

Baca Juga: Jelang Imlek 2022, Ini 10 Daftar Lagu Perayaan Tahun Baru Macan Air pada 1 Februari Mendatang

Jika disimbolkan sebagai kekuatan, kebesaran seperti Kaisar atau Raja menurut budaya China zaman dulu.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah