Syarat, Cara Daftar, Kuota dan Batas Pendaftaran Prakerja Gelombang 23 Tahun 2022 Login www.prakerja.go.id

- 19 Februari 2022, 13:42 WIB
Kartu Prakerja Gelombang 23 akan Ditutup di Tanggal Ini! Segera Daftar dan Dapatkan Manfaatnya
Kartu Prakerja Gelombang 23 akan Ditutup di Tanggal Ini! Segera Daftar dan Dapatkan Manfaatnya /Prakerja

Jurnal Makassar - Berikut informasi lengkap syarat, cara daftar, kuota dan batas pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23 tahun 2022 login https://www.prakerja.go.id.

Program Kartu Prakerja gelombang 23 resmi dibuka Kamis 17 Februari 2022. Informasi dibukanya gelombang 23 Kartu Prakerja diumumkan melalui akun Instagram resmi Kartu Prakerja @prakerja.go.id.

"Gelombang 23 Program Kartu Prakerja telah dibuka!. Kunjungi www.prakerja.go.id," Tulis penyelenggara Kartu Prakerja dalam unggahan resminya di Instagram.

Baca Juga: Berapa Jumlah Kuota Kartu Prakerja Gelombang 23 Tahun 2022? Simak Penjelasannya Login via www.prakerja.go.id

Kartu Prakerja merupakan program pemerintah untuk meningkatkan kompetensi dan daya saing angkatan kerja.

Peserta yang lolos program Kartu Prakerja akan mendapat manfaat berupa biaya pelatihan, sertifikat dan uang pelatihan Rp 2,4 juta.

Menurut Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Jumlah kuota Kartu Prakerja gelombang 23 tahun 2022 kali ini ditentukan hanya sebanyak 500 ribu orang.

"Hari ini saya menyatakan Program Kartu Prakerja Gelombang 23 secara resmi dibuka. Gelombang 23 dibuka dengan kuota sebanyak 500 ribu orang. Gelombang selanjutnya akan dibuka dengan jumlah kuota yang sama,” ujar Airlangga Hartarto, selaku Ketua Komite Cipta Kerja, Kamis 17 Februari 2022 di Jakarta.

Baca Juga: Login prakerja.go.id BeginiTata Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 23

Seluruh warga negara Indonesia berhak mendaftar program Kartu Prakerja dengan syarat dan ketentuan sesuai poin berikut, terlampir di laman resmi prakerja.go.id yaitu:

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah