PPKM Darurat, Ini Empat Bansos yang Cair Bulan Juli 2021

- 6 Juli 2021, 18:02 WIB
Update Bansos PKH Disalurkan Lebih Cepat pada Juli 2021, Ini Cara Cek Nama  dan Syarat serta Kriteria penerimanya
Update Bansos PKH Disalurkan Lebih Cepat pada Juli 2021, Ini Cara Cek Nama dan Syarat serta Kriteria penerimanya /Instagram @kemensos/

Jurnal Maskassar - Sejak diberlakukannya Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Darurat sejak 3 hingga 20 Juli 2021.

Pemerintah tengah merancang beberapa skema Bantuan Sosial atau bansos.

Rencananya, bansos akas disalurkan dan dibayarkan pekan ini, Juli 2021.

Baca Juga: Tabung Oksigen Langka, Ini Lokasi Isi Ulang Tabung Oksigen di Kawasan Jabodetabek

Baca Juga: Aturan Baru, Jam Operasional Kafe dan Mal di Makassar Dibatasi Pukul 17.00

Melalui Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani mengatakan Presiden Jokowi telah menginstruksikan bansos akan segera disalurkan dan dibayarkan pekan ini di bulan Juli 2021.

"Perlindungan sosial, ini tadi instruksi Bapak Presiden agar untuk dilakukan akselerasi pembayarannya minggu ini, terutama untuk PKH dimajukan triwulan ketiga ini bisa dibayarkan di bulan Juli. Sehingga bisa membantu masyarakat," kata Sri Mulyani menyampaikan arahan Jokowi usai Sidang Kabinet Paripurna via telekonferensi, Senin, 5 Juli 2021.

Dalam presentasi Sri Mulyani secara virtual, merinci beberapa bansos mulai dari diskon listrik, Kartu Sembako, BLT Desa dan insentif usaha.

Baca Juga: Selamat Buat ARMY Lagu BTS Akan diputar difinal EURO 2020

Halaman:

Editor: Irsal Masudi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x