Fresh graduate Talenta Digital jadi Prioritas CPNS 2023? Ini Kata Menpan-RB

- 4 Juni 2023, 07:55 WIB
Ilustrasi- pemerintah buka formasi talenta digital pada CPNS 2023
Ilustrasi- pemerintah buka formasi talenta digital pada CPNS 2023 /Instagram @bknofficial/

1. Warga Negara Indonesia (WNI).
2. usia 18 tahun, pada tanggal 1 Januari 2023.
3. Tak pernah dipidana, dengan pidana penjara, berdasarkan putusan pengadilan yang punya kekuatan hukum tetap. karena melakukan tindak pidana kejahatan.

4. Tidak pernah dihentikan dengan hormat, tidak atas permintaan sendiri, ataupun tidak dengan hormat sebagai PNS, prajurit TNI, anggota Polri, pegawai BUMN/BUMD ataupun anggota institusi lainnya.

5. Memenuhi syarat pendidikan, dan kualifikasi yang diperlukan untuk setiap formasi.
6. Tidak terikat kontrak kerja pada instansi lain, saat mendaftar dan mengikuti seleksi.

Itulah info mengenai seleksi pendaftaran CPNS 2023, di mana saat ini pemerintah akan melibatkan para fresh graduate, khususnya di bidang digital melalui formasi talenta digital.***

Halaman:

Editor: Izzati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x