18 Daftar Mobil Bekas Terbaik Harga di Bawah Rp 100 Juta

- 6 Juni 2023, 22:27 WIB
Simak daftar harga mobil bekas murah di bawah 100 juta
Simak daftar harga mobil bekas murah di bawah 100 juta /Screenshot /

JurnalMakassar.com-- Harga mobil yang bisa dibilang tidak murah, seringkali membuat beberapa konsumen yang punya budget terbatas, lebih memilih untu membeli mobil bekas.

Selain harga yang relatif lebih murah, ada banyak pilihan mobil bekas yang masih layak pakai dan berkualitas dengan harga di bawah 100 juta.

Berikut ini adalah beberapa rekomendasi mobil bekas murah dengan harga di bawah 100 juta:

Baca Juga: Hore! PNS dapat Tunjangan lagi Jelang Idul Adha, Nominalnya Lumayan

1.Honda Brio Satya 2014: Harga perkiraan mulai dari Rp 85 juta.

2. Honda Mobilio RS CVT 2016: Harga perkiraan Rp 67 juta - Rp 100 juta.

3. Honda Jazz 2008: Harga perkiraan mulai dari Rp 99 juta.

4. Toyota Yaris: Harga perkiraan Rp 95 juta - Rp 100 juta.

Baca Juga: Daftar Harga Mobil Honda Brio 2023, Spesifikasi Interior Type Satya dan RS

5. Toyota Rush 1.5 S AT TRD Sportivo: Harga perkiraan Rp 100 juta.

6. Toyota Innova E 2005: Harga perkiraan Rp 75 juta - Rp 100 juta.

7. Toyota Avanza: Harga perkiraan Rp 90 juta.

8. Toyota Agya 2014: Harga perkiraan Rp 99 juta - Rp 100 juta.

Baca Juga: Daftar Mobil Bekas Murah Terbaru 2023 Mulai Rp50 Jutaan, Cocok untuk Mudik Lebaran

9. Suzuki Ertiga 2012 - 2017: Harga perkiraan Rp 90 juta - Rp 100 juta.

10. Daihatsu Ayla M 2013: Harga perkiraan Rp 70 juta.

11. Daihatsu Sirion 2015: Harga perkiraan Rp 95 juta.

12. Nissan March 2014: Harga perkiraan Rp 86 juta.

Baca Juga: Honda Civic Type R dan Honda Civic e:HEV Raih Penghargaan Desain Mobil Terbaik Dari Red Dot Design Award 2023

13. Mazda 2 2012: Harga perkiraan Rp 89 juta.

14. Mazda 5 2007: Harga perkiraan Rp 100 juta.

15. Ford Focus 2016: Harga perkiraan Rp 100 juta.

16. Ford EcoSport Trend 2014: Harga perkiraan Rp 98 juta.

Baca Juga: Tingkatkan Layanan dan Edukasi, Pegadaian Kanwil Makassar hadirkan Mobil Pegadaian Keliling

17. Ford Fiesta 2011: Harga perkiraan Rp 77 juta - Rp 98 juta.

18. Mitsubishi Mirage GLX 2015: Harga perkiraan di bawah Rp 100 juta.

Perlu dicatat, sebelum membeli mobil bekas murah, penting untuk melakukan pengecekan kondisi unit secara menyeluruh.

Pastikan mobil bekas masih dalam kondisi bagus dan layak pakai. Selain itu, periksa juga riwayat pemakaian dan perawatan mobil tersebut.

Ingat, daftar harga mobil bekas di atas tentunya bervariasi, tergantung pada tahun produksi, kondisi, dan faktor-faktor lainnya.***

Editor: Izzati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x