Tesla Model 3 Jadi Mobil Patroli Korlantas Polri, Hibah dari PP IMI Seharga 1,5 Miliar

- 26 Februari 2021, 10:18 WIB
Tesla Seri 3 menjadi mobil patroli Korlantas Polri. Tesla Seri 3 merupakan hibah dari pengur IMI
Tesla Seri 3 menjadi mobil patroli Korlantas Polri. Tesla Seri 3 merupakan hibah dari pengur IMI /Dok IMI/JurnalMakassar/Aan

Badan Pengawas PP IMI, Kombes Pol. Syamsul Bahri, mewakili ketua IMI Pusat Bambang Soesatyo, dalam penyerahan tersebut menyatakan penyerahan Tesla model 3 ini sebagai support kepada Korlantas dan program pemerintah untuk beralih dari bahan fosil ke listrik. 

"Insya Allah kerja sama ini dapat berjalan dengan baik, lancar dan kita ditargetkan tahun 2027 sudah beralih ke kendaraan listrik,” kata Samsul Bahri.

Baca Juga: Anggota TNI AD Jadi korban Penembakan di Cengkareng, Pelaku Diduga Oknum Polisi

Tesla yang yang diserahkan ini telah siap digunakan sebagai kendaraan patroli lalu lintas. Bisa digeber hingga mencapai jarak 400 km dengan waktu carge baterai 4-6 jam.

Diatas kertas kemampuan akselerasi 0-100 km per jam pada varian Standar 5,6 detik, Long Range 4,6 detik, dan Performance setara supercar yakni 3,4 detik.***

 

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x