Resep Gulai Kambing Bening Ala Chef Yongki Gunawan

- 24 Juni 2022, 10:20 WIB
resep gulai kambing tanpa santan yang mudah dimasak. Selamat menikmati hidangan enak dan sehat dari gulai kambing ini di Hari Raya Idul Adha bersama-sama
resep gulai kambing tanpa santan yang mudah dimasak. Selamat menikmati hidangan enak dan sehat dari gulai kambing ini di Hari Raya Idul Adha bersama-sama /

Jurnal Makassar – Simak resep gulai kambing bening ala chef Yongki Gunawan.

Gulai Kambing Bening merupakan salah satu resep daging kambing yang bisa anda coba hidangkan saat perayaan Idul Adha.

Berikut resep Gulai Kambing Bening ala Chef Yongki Gunawan.

Baca Juga: Ayam Goreng Fatmawati Luncurkan Menu Baru Gulai Kepala Ikan, Rasanya Sampai Menggoyang Lidah

Bahan A:

1. 3 kg iga kambing
2. 5000 gr air mendidih

Bahan B:

1. 150 gr bawang merah
2. 35 gr kemiri
3. 60 gr bawang putih
4. 10 gr ketumbar
5. 5 gr jinten
6. 3 gr cengkeh
7. 10 gr kapulaga
8. 2 buah pekak atau bunga lawang
9. 100 gr cabe rawit

Baca Juga: 5 Cara Menghilangkan Bau Prengus pada Daging Kambing

Bahan C:

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x