Masih Banyak yang Keliru, Ini Bedanyaa Mahram dan Muhrim Wajib Dipahami

- 2 Maret 2021, 16:10 WIB
Walau Bukan Muhrim Angel Lelga Berani Persilakan Fiki Alman Bermalam, Vicky Prasetyo : Fakta dan Nyata
Walau Bukan Muhrim Angel Lelga Berani Persilakan Fiki Alman Bermalam, Vicky Prasetyo : Fakta dan Nyata /

Istilah muhrim familier dalam pelaksanaan ibadah haji/umrah, yakni Ihram (tahapan awal seseorang menunaikan haji/umrah).

Orang yang sedang melaksanakan Ihram disebut Muhrim (orang yang ihram)

Baca Juga: Niat Puasa Ayyamul Bidh dan Keutamaannya

Mahram

Istilah mahram dijumpai dalam pembahasan nikah. Mahram ialah perempuan yang tidak boleh dinikahi (dalam permasalahan nikah).

Atau wanita yang tidak dapat membatalkan wudhu ketika bersentuhan dengan lawan jenisnya (dalam permasalahan bersuci).

Baca Juga: Baca Doa Ini Setelah Wudhu Maka Delapan Pintu Surga Bisa Terbuka

Dua orang yang punya hubungan mahram diperbolehkan menyentuh satu sama lain, baik bersalaman atau lainnya.***

Halaman:

Editor: Miftahul Aulia

Sumber: nu.or.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x