5 Fakta Pembunuhan Iska Nurrohmah Buruh yang Ditemukan Tewas di Cikarang

- 23 Maret 2022, 09:14 WIB
mayat wanita ditemukan bersimbah darah di Cikarang
mayat wanita ditemukan bersimbah darah di Cikarang /tangkap layar/instagram @andreli_48

Jurnal Makassar - Kasus yang menimpa Iska Nurrohmah menjadi perbincangan hangat di media sosial.

Iska Nurrohmah, dibunuh oleh orang tidak dikenal saat hendak berangkat kerja, Selasa, 22 Maret 2022, sekitar pukul 5:00 pagi.

Iska Nurrohmah ditemukan tergeletak di pinggir jalan Kampung Tegalgede, Desa Mekarmukti, Kecamatan Cikarang Utara, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat.

Baca Juga: One Piece Capter 1044: Kejutan Eiichiro Oda, Buah Iblis Luffy Bukan Gomo Gomu no Mi tapi Mythical Zoan

Baca Juga: Lirik dan Terjemahan Lagu Feel My Rhythm - Red Velvet, Tittle Track Album The ReVe Festival 2022

Korban diketahui salah satu karyawati PT SMT Indonesia berdasarkan ID card yang ditemukan di lokasi kejadian.

Saat pertama kali ditemukan korban mengenakan seragam lengkap di jalan pintasan menuju Pulokapuk dari Gang Yamaha Pasir Gombong yang mengarah ke patung kuda.

Berikut fakta kasus pembunuhan Iska Nurrohmah yang menggemparkan publik di Cikarang.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik Ciro Alves Bersama Persikabo 1973, Tiga Kali Cetak Hattrick Hingga Top Skor Sementara

1. Berusia 22 tahun, merupakan warga Kebumen, Jawa Tengah, yang bekerja di PT SMT Indonesia.

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah