Profil dan Biodata Elon Musk CEO Tesla, Pendidikan dan Inovasi Teknologi

- 16 April 2022, 08:37 WIB
Profil dan Biodata Elon Musk CEO Tesla, Pendidikan dan Inovasi Teknologi
Profil dan Biodata Elon Musk CEO Tesla, Pendidikan dan Inovasi Teknologi /REUTERS/Rebecca Cook/File Photo

Jurnal Makassar – Elon Musk merupakan pendiri dan pemimpin Tesla, SpaceX, Neuralink, dan The Boring Company.

Elon Musk lahir di Pretoria, Afrika Selatan 28 Juni 1971.

Elon Musk merupakan putra dari pasangan Errol Musk yang berasal dari Afrika Selatan dan Maye Musk yang berdarah Kanada.

Baca Juga: Potret Cantik Jennie Blackpink Hangout Bareng Grimes Kekasih Elon Musk

Elon Musk pernah mengenyam pendidikan di Afrika Selatan, kemudian pindah ke kanada saat berusia 17 tahun.

Elon Musk memulai pendidikannya di Ontario, Kanada pada Queen’s University tahun 1990.

Dua tahun kemudian Elon Musk pindah ke Universitas Pennsylvania, Amerika Serikat dan lulus pada tahun 1997.

Elon Musk lulus di Universitas Pennsylvania dengan gelar Sarjana Ekonomi serta Fisika.

Baca Juga: Akhiri Kerjasama dengan Angelo Allesio, Vladimir Petkovic Dirumorkan Jadi Pelatih Baru Persija Jakarta

Elon Musk sudah menunjukkan kecerdasannya sejak kecil. Hal ini terbukti dengan kemampuannya membuat software game komputer pada saat menginjak usia 12 tahun.

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x