Benarkah Gaji PNS Naik 10 Kali Lipat? Ini Kata KemenpanRB

- 11 Juni 2023, 07:26 WIB
Ilutrasi-- gaji PNS bisa naik hingga 10 persen? Simak info selengkapnya di sini
Ilutrasi-- gaji PNS bisa naik hingga 10 persen? Simak info selengkapnya di sini /Screenshot/

Untuk mewujudkan Indonesia emas pada tahun 2045, diperlukan transformasi kelembagaan dengan cara menyederhanakan regulasi serta melakukan reformasi pada sistem penggajian PNS.

Apa Itu Single Salary?

Single salary atau gaji tunggal adalah sistem penggajian PNS yang memberikan penghasilan per bulan tanpa adanya tunjangan-tunjangan yang terpisah.

Tunjangan anak, tunjangan suami/istri, tunjangan beras, dan tunjangan lainnya tidak dihapus, tetapi digabungkan menjadi satu bagian dalam gaji pokok.

Baca Juga: Mau Beli Logam Mulia, Cek Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 10 Juni 2023

Dengan adanya sistem gaji tunggal, diharapkan akan tercipta transparansi dan efisiensi dalam pengelolaan keuangan negara.

Selain itu, hal ini juga dapat mengurangi birokrasi yang berbelit-belit terkait pembayaran tunjangan-tunjangan yang terpisah.

Bisa dikatakan, pemerintah terus berupaya untuk melakukan evaluasi dan perbaikan dalam pengelolaan gaji PNS, dengan memperhatikan berbagai faktor dan kepentingan yang terkait.***

Halaman:

Editor: Izzati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x