Pemerintah Cairkan BLT BSU Tahap 2 Kepada 1,2 Juta Calon Penerima, Akses bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

- 25 Agustus 2021, 05:04 WIB
Cara cek penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 2 di link BPJS Ketenagakerjaan dan tujuh kriteria penerima BSU Rp 1 juta.
Cara cek penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 2 di link BPJS Ketenagakerjaan dan tujuh kriteria penerima BSU Rp 1 juta. /Pexels/Ahsanjaya

Selebihnya, pendaftar dinyatakan tidak lolos verifikasi karena beberapa pekerja terdata sebagai penerima bantuan sosial lain.

Baca Juga: Kapan Jadwal Pemilik Rekening BCA Dapat Dapat Bantuan Subsidi Gaji BSU Rp1 Juta data BPJS Ketenagakerjaan

Untuk mendapatkan bantuan BSU, perusahaan dapat mendaftarkan pekerjanya dan bagi pekerja yang sudah terdaftar sebagai anggota BPJS Ketenagakerjaan, maka pemerintah akan melakukan validasi data tersebut.

Adapun cara cek daftar penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan bisa mengakses website utama BP JAMSOSTEK atau melalui microsite https://bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id.***

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x