Deretan Bansos Cair Tahun 2022 Dapatkan Bantaun Mulai Rp200 Ribu Hingga Rp3 Juta, Apa Kabar BST Tahap 7 dan 8

- 30 Desember 2021, 11:36 WIB
Ilustrasi: Deretan Bansos Cair Tahun 2022 Dapatkan Bantaun Mulai Rp200 Ribu Hingga Rp3 Juta, Apakabar BST Tahap 7 dan 8
Ilustrasi: Deretan Bansos Cair Tahun 2022 Dapatkan Bantaun Mulai Rp200 Ribu Hingga Rp3 Juta, Apakabar BST Tahap 7 dan 8 /ANTARA FOTO/NOVRIAN ARBI/

BPNT/Kartu Sembako tahun 2022 dilanjutkan dengan total anggaran sebesar Rp 45,12 triliun dengan target sebanyak 18,8 juta KPM.

Besar bansos pada BPNT 2022 yakni Rp. 200.000/bulan.

BLT Dana Desa

Baca Juga: Cara Mudah Cek Nama Penerima Bansos PKH, Cukup dengan KTP dan Login cekbansos.kemensos.go.id

Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT Dana Desa) disalurkan kepada keluarga miskin desa di tiap bulannya dan akan tetap disalurkan pada tahun 2022.

Program BLT Dana Desa merupakan program bantuan pemerintah yang diberikan kepada keluarga miskin desa sebesar Rp 300 ribu/KPM pada tiap bulannya.

Kartu Prakerja

Pembukaan bansos Kartu Prakerja akan diumumkan pada bulan Februari 2022.

Baca Juga: Jadwal Cair Bansos PKH Tahap 4 Desember 2021, Login cekbansos.kemensos.go.id Agar Dapat Rp3 Juta

Besaran dari bansos kartu prakerja ini diperkirakan sekitar 3/4,5 juta penerimaan.

Halaman:

Editor: Aan Ariska Febriansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah