Bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan Bisa Cair 6 Kali ke Rekening, Ini Syarat dan Cara Daftarnya

- 18 Januari 2022, 15:35 WIB
Program JKP memiliki manfaat untuk pekerja/buruh/karyawan yang terkena PHK.
Program JKP memiliki manfaat untuk pekerja/buruh/karyawan yang terkena PHK. /Instagram @kemnaker

Jurnal Makassar - Simak informasi bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan dalam artikel ini.

Perlu diketahui, bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan bisa cair 6 kali ke rekening penerima.

Oleh karena itu, ada sejumlah informasi terkait bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan yang harus diketahui, termasuk syarat dan cara daftarnya.

Baca Juga: Ini Rangkaian Jalur dan Alokasi SNMPTN 2022, Siswa Kelas 12 Jangan Sampai Ketinggalan!

Pertama-tama, JKP BPJS Ketenagakerjaan merupakan bantuan yang disalurkan kepada pekerja yang kehilangan pekerjaan.

Akan tetapi, pekerja yang kehilangan pekerjaan tersebut merupakan buruh atau karyawan yang mengalami pemutusan kerja atau PHK.

Kemudian, program bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan tersebut yang dilaksanakan oleh Pemerintah melalui BPJS Ketenagakerjaan.

Baca Juga: TERBARU Cukup Penuhi 7 Kriteria Ini, Agar Uang BLT UMKM 2022 Rp 600 Ribu Bisa Cair di Rekening

Program tersebut secara resmi mulai berlaku Januari 2022.

Sedangkan terkait penyaluran bantuan JKP BPJS Ketenagakerjaan ke rekening penerima akan dimulai pada Februari 2022.

Halaman:

Editor: Andi Asoka Ulfa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x